Hotel Fame Hotel Batam merupakan hotel yang dirancang dengan baik dan dilengkapi dengan ruang meeting yang modern serta stylish. Hotel yang kami berbeda dari yang lain dan didesain secara khusus sebagai pilihan favorit oleh Anda yang melakukan perjalanan bisnis.